Aquasprite Theme Demo

Membuat Repo Lokal Ubuntu Via Rsync

Kamis, 24 November 2011 , Posted by supriyadi at 23.15

Dunia GNU/Linux memudahkan user dalam hal ketersediaan perangkat lunak dan library serta paket yang diperlukan melalui repository. Ada ribuan perangkat lunak powerfull yang legal untuk dipakai dan diperbanyak sesuai keperluan. Anda bisa menggunakan langsung dari server repository di internet maupun offline dari kepingan DVD, harddisk, maupun install satu per satu. Dalam tulisan ini akan penulis jabarkan salah satu cara membuat repository lokal untuk distro Ubuntu (versi apapun) dari DVD menggunakan command rsync ke harddisk lokal. Keuntungannya, setelah proses selesai, pengguna bisa menggunakan dengan cepat dibandingkan dari DVD atau internet. Dijabarkan juga instalasi server xampp di Ubuntu sehingga repository lokal ini bisa digunakan sebagai server intranet di jaringan lokal (kos, kampus, kantor) maupun internet (dengan IP public).

sumber: http://ilmukomputer.org

Currently have 0 komentar:

Leave a Reply

Posting Komentar